Dalam kehidupan modern kita perlu mengenali atau memahami "cara berpikir dongeng" dan takhyul dimanapun kita berada. MenurutHyman Ruchlis dalam buku ini, kita harus berpikir dengan metode ilmiah, yaitu cara membedakannya dengan cara berpikir takhayul, bagaimana metode ini mengubah dunia, bagaimana kia memecahkan masalah-masalah sulit dalam kehidupan ini.
Mark Manson mencoba untuk menjelaskan apa yang dimaksud dengan “Sebuah Seni untuk Bersikap Masa Bodoh". Saat kebanyakan orang membayangkan mental masa bodoh ini, mereka membayangkan sejenis kekaleman yang tidak terpengaruh apapun, ketenangan yang mampu melewati semua badai. Mereka membayangkan dan ingin menjadi seseorang yang tidak tergoyahkan dan tidak membuat gusar siapapun. Ada 3 seni ya…
Uraian ini menyajikan sintesis filosofis tentang manusia, yang tetap berdialog dengan seluruh pemikiran filosofis historis, baik kuno dan klasik maupun modern dan kontemporer, serta dengan bentuk-bentuk pemikiran lain yang dinamakan "ilmu-ilmu pengetahuan manusia" (human sciences); dan mencoba mendiskusikan problem-problem filsafat secara konkret, berdasarkan pengalaman, melalui bahasa sejelas …
Buku Pejuang Keadilan dan Perdamaian membeberkan pengalaman dan pergumulan iman berbagai orang abad ini yakni : Angelo Giuseppe Roncalli, Dom Heider Camara, Ibu Teresa, Martin Luther King Oscar Romero, Roger Schutz, Teilhard de Chardin dan Thomas Merton
Kisah-kisah seputar Proklamasi 17 Agustus 1945 selalu aktual. Pelaku sejarah dan kesaksian yang disampaikannya menghidupkan rasa nasionalisme. Sebut saja di antaranya kesaksian Ahmad Subardjo, Sudiro, Sayuti Melik, Latief Hendraningrat, dan Jusuf Ronodipuro. Jusuf Ronodipuro dan Soenarjo P. Hadinoto menceritakan perihal penyiaran dan penyebarluasan Proklamasi ke seluruh Indonesia. Juga petin…
Berbasis pada kekayaan data dan ketaiaman analisis yang sangat kuat buku ini menggambarkan bahwa demokrasi Indonesia pasca 1998 memperlihatkan relasi masyarakat sipil dan negara yang dinamis. Isu yang digarap terus meluas yang bukan hanya hak-hak politik, tapi juga keterkaitannva dengan isu-isu kesejahteraan sosjg Social welfare). Strategi aktor masyarakat sipil juga semakin bervariasi, dan sem…